Peduli Korban Erupsi Gunung Semeru
Pemkab Situbondo Bentuk Dapur Umum di Lumajang, Bagikan Ribuan Nasi Bungkus

Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Labu Situbondo, Zainul.
SITUBONDONEWS | SITUBONDO - Pemerintah Kabupaten Situbondo, Jawa Timur tepat pada pukul 07.00 WIB, Senin (6/12/21) melepaskan bantuan dan sukarelawan ke Kabur Lumajang untuk korban erupsi gunung Semeru.
Mengapa Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabur Situbondo, Jawa Timur, H. Zainul saat dihubungi media online ini mengatakan bahwa, pihaknya membentuk dapur umum di lokasi pengungsian.
"Kita membentuk dapur umum di lokasi pengungsian dan yang ada di lokasi yakni ada BPBD, Dinas Sosial, Satpol PP, dan pihak-pihak terkait lainnya. Dan pada pagi dan sore hari di sana kita membagikan nasi bungkus sebanyak seribu bungkus," ujarnya via layanan telepon WhatsApp (WA), Senin (6/12/2021) pagi.
Editor :Anies Septivirawan
Source : BPBD kabupaten Situbondo